triardhi22_k944y3so

Pesan Ketum LDII di Hari Lingkungan Hidup :Merawat Bumi Itu Wajib

Jakarta . Setiap 5 Juni, seluruh dunia memperingati Hari Lingkungan Hidup (HLH) Sedunia. Peringatan tahun ini jadi yang ke-49. Peringatan hari lingkungan sedunia yang nyaris setengah abad itu, menjadi alarm bagi umat manusia, bahwa lingkungan yang baik mendukung kehidupan umat manusia. “Merawat lingkungan adalah tanggung jawab umat manusia sebagai khalifah yang diturunkan di muka bumi…

Lebih Lengkap

Silaturahmi Kebangsaan LDII, Ketua MUI Jateng: Budaya Saling Memaafkan Mencegah Perpecahan Bangsa

SEMARANG (01/06) Umat Islam itu ibarat satu tubuh, jika ada salah satu bagian yang sakit, maka semuanya ikut sakit. Seperti bangunan satu yang masing-masing komponen saling menguatkan. Itulah pesan tausyiah Ketua MUI Jateng, DR KH Ahmad Darodji MSi dalam acara Silaturahim bertema kebangsaan bertepatan dengan Hari Lahir Pancasila yang diadakan DPW LDII Jateng di Ruang…

Lebih Lengkap

Pancasila bawa Pesan Islam yang Inklusif

Kebaragaman suku, ras, dan agama di Indonesia menjadi keelokan tersendiri berkat adanya Pancasila. Meskipun Islam menjadi agama mayoritas, agama-agama lain juga dapat dijalankan dengan bebas di Indonesia. “Hari lahir Pancasila menjadi momen untuk mengenang jasa para pendiri bangsa. Atas jasa mereka, bangsa Indonesia bisa menjalankan hak asasi yang esensial yakni memeluk agama atau keyakinan dan…

Lebih Lengkap

Pertolongan & Rezeki Kejutan

“Barang siapa bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan membukakan jalan keluar baginya dan Dia memberinya rezeki dari arah yang tidak disangka-sangkanya.” Penjelasan tentang takwa dapat dengan mudah diperoleh di Al-Quran, karena letaknya di bagian yang sangat awal, yaitu di Al-Baqoroh ayat 3 dan 4. Jadi tidak sulit mencarinya. Orang takwa adalah mereka yang beriman kepada…

Lebih Lengkap

Kunjungi LDII Ketum PAN Minta LDII Terus Perjuangkan Aspirasi Umat Islam

Jakarta (28/5).Wakil Ketua MPR Zulkifli Hasan bersilaturrahim ke kantor DPP LDII. Dalam lawatannya, ia memuji LDII karena memiliki tata kelola ormas yang baik hingga tingkat grass root alias yang terdekat dengan masyarakat. Menurutnya, ormas merupakan cerminan kondisi di lapangan yang bisa dijadikan rujukan aspirasi dalam penentuan kebijakan di legislatif Dalam kunjungan itu, Zulkifli Hasan atau…

Lebih Lengkap

DPP LDII : Investasi Asing Boleh Membanjir, Asal Tak Berbenturan dengan Kepentingan Nasional

Jakarta (27/5).* Setiap negara tak mungkin memenuhi kebutuhannya sendiri. Di sinilah timbul perdagangan dan investasi internasional. Idealnya, kerja sama tersebut saling menguntungkan dan setara. Bahkan, perdagangan dan investasi asing merupakan salah satu bentuk pemerataan kesejahteraan antarnegara. “Jangan sampai, kepentingan ekonomi yang berpondasi investasi asing tersebut merugikan salah satu pihak, apalagi mengganggu kepentingan nasional,” ujar Ketua…

Lebih Lengkap

Ketum DPP LDII: Dukungan ke Palestina Jangan Pernah Lekang

Jakarta (17/5). Konflik di Masjidil Aqsa antara warga Palestina dan polisi Israel menyulut perang besar, antara pasukan Israel dengan pejuang Palestina. Perlawanan para pejuang tersebut mengundang simpati dan dukungan Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan ormas-ormas Islam di seluruh Indonesia. Pada 11 Mei 2021, MUI dan seluruh ormas Islam mengeluarkan pernyataan yang mengutuk keras tindakan Israel…

Lebih Lengkap

Ketum LDII: Ketakwaan Harus Terus Dipelihara Sebagai Solusi Memajukan Bangsa

Surabaya (9/5). Menutup Ramadan, DPP LDII menggelar santunan kepada anak yatim di berbagai lokasi di Indonesia. Di Surabaya, Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso, bekerja sama dengan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kecamatan Gunung Anyar dan Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Gunung Anyar, Surabaya, menyalurkan santunan kepada 35 anak yatim. “Sepanjang Ramadan ini, kami di…

Lebih Lengkap

Soal Larangan Mudik, Ketum LDII: untuk kemaslahatan Bersama

Jakarta (5/3). Sudah Dua Ramadan bencana Covid-19 belum tuntas, sehingga pembangunan yang direncanakan pemerintah terganggu. Dampaknya berimbas pada kesejahteraan masyarakat. Hal Ini yang disampaikan Ketua Umum DPP LDII Chriswanto Santoso kepada awak media dalam perhelatan Media Gathering. Setiap tahun, DPP LDII mengadakan kegiatan rutin tahunan silaturrahim dengan wartawan di Kantor DPP LDII, Patal Senayan. Momen…

Lebih Lengkap

Instruksi Pertama Ketum LDII Terpilih: Seluruh Warga LDII Bantu Pemerintah

Jakarta (8/4). Sejumlah DPW LDII dari 33 provinsi di luar Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) yang tak menghadiri Munas IX LDII secara daring maupun luring, menerima pertanggungjawaban KH Ir Chriswanto Santoso. Chriswanto selanjutnya dipilih menjadi calon tunggal sebagai Ketua Umum DPP LDII untuk masa jabatan 2021-2026. “Dalam dinamika organisasi terdapat rotasi, reposisi, dan merelaksasi kepengurusan….

Lebih Lengkap