Ini Dia 5 Permintaan LDII untuk Presiden dan Wapres RI Terpilih

Jakarta (24/4). DPP LDII mengucapkan selamat kepada seluruh pihak yang telah menyelesaikan tahapan Pemilu Presiden (Pilpres). Usai Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan terhadap Pilpres, artinya pasangan Prabowo Subianto dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bersiap dilantik menjadi presiden dan wakil presiden. “Kami keluarga besar LDII di seluruh pelosok tanah air, mengucapkan selamat dan mendukung segala kebijakan…

Lebih Lengkap

Silaturahim Syawal DPP LDII Perkuat Komunikasi Antarpengurus

Jakarta (22/4). DPP LDII menggelar Silaturahim Syawal, pada Minggu (21/4), di Kantor DPP LDII, Senayan, Jakarta. Acara tersebut digelar untuk merajut tali silaturahim, sekaligus memperkuat kerukunan antar pengurus DPP LDII beserta keluarga. Ketua DPP LDII, Chriswanto Santoso menekankan keberadaan suatu organisasi sangat dipengaruhi oleh beberapa aspek, di antaranya penyatuan visi dan misi, serta tujuan yang…

Lebih Lengkap

Hari Bumi 2024, LDII Ajak Berjuang Lawan Krisis Plastik

Jakarta (22/4). Setiap 22 April, seluruh warga dunia memperingati Hari Bumi. Pada 2024, Hari Bumi mengambil tema Planet vs Plastic. Inisiatif ini menyoroti eskalasi krisis plastik yang mengancam kesehatan manusia dan keberlanjutan bumi kita. “Plastik, sebuah materi yang telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern, kini menghadirkan ancaman serius bagi keseimbangan ekosistem bumi,” Ketua…

Lebih Lengkap

Tingkatkan Kerukunan Generasi Muda Mudi Muko Muko Gelar Gathering

Muko Muko(16/04). Dalam rangka mempererat keakraban dan meningkatkan kerukunan di antara Generasi Muda Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LDII Kab Muko Muko melaksanakan pembinaan dengan acara Gathering dengan Tema Bangga menjadi Generus LDII Yang memiliki 29 Karakter Luhur. acara tersebut dihelat di Pantai Air Patah Kabupaten Muko Muko pada 16 April 2024 Sebanyak 80 Muda Mudi…

Lebih Lengkap

Pesan Toleransi dan Persatuan Menggema dari Ribuan Lokasi Salat Ied LDII

Jakarta (12/4). Warga LDII di seluruh Indonesia melaksanakan salat Idul Fitri 1445 Hijriyah pada Rabu (10/4) di berbagai lokasi di Indonesia. Data yang dihimpun DPP LDII menyebutkan, warga LDII di seluruh Indonesia menggelar salat Ied di ribuan lokasi dari Sabang hingga Merauke atau di 38 provinsi. “Menyambut Hari Kemenangan ini, warga LDII di seluruh Indonesia…

Lebih Lengkap

Cegah DBD warga LDII dan Senkom laksanakan kebersihan lingkungan

Putri Hijau (27/03).Puasa tidak menyurutkan semangat 100 an warga LDII di PAC Karang Pulau untuk melaksanakan aksi kebersihan lapangan Desa Karang Pulau pada Rabu(27/03). Kegiatan tersebut merupakan rangkaian persiapan menyambut hari raya Idul Fitri 1445H. Aksi kebersihan tersebut juga dihadiri oleh perangkat desa Karang Pulau Wandi Ismoko, SH,. Didampingi Sekertaris Desa Karang Pulau Suroto, S….

Lebih Lengkap

Rakor KIM LDII Tanggapi Disinformasi di Era Post Truth

Jakarta (23/3). Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso menekankan disinformasi atau penyebaran informasi palsu dan hoaks di era post-truth menjadi ancaman serius bagi masyarakat. Hoaks berpotensi mempengaruhi opini publik, merusak reputasi individu atau lembaga, hingga mengganggu stabilitas keamanan nasional. Hal tersebut ia sampaikan saat memberikan sambutan pada “Rapat Koordinasi Komunikasi, Informasi, dan Media (KIM),…

Lebih Lengkap

Ketum LDII Ajak Jadikan Ramadan Momentum Dinginkan Panasnya Tahun Politik

Jakarta (23/3). Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto Santoso mengajak seluruh elemen bangsa untuk menjadikan Ramadan sebagai pendingin panasnya tahun politik. Kompetisi sudah saatnya diubah menjadi kolaborasi untuk memajukan negeri. Hal tersebut ia sampaikan saat berbuka puasa bersama dengan para wartawan di Kantor DPP LDII, Jakarta, pada Sabtu (23/3), “Hasil Pemilu tentu memuaskan pemenang, namun…

Lebih Lengkap

Safari Ramadan, Kapolres Wonogiri sambangi Ponpes Al Barru Wonogiri

WONOGIRI, (22/3) – Kegiatan Safari Ramadan Polres Wonogiri dilakukan dalam rangka menjalin silaturahim dan membangun sinergi dengan semua elemen masyarakat di wilayah hukum Polres Wonogiri, terutama di lingkungan pesantren. Saat ini wilayah di kecamatan Wonogiri telah berdiri 6 pondok pesantren, salah satunya adalah Ponpes Al Barru, Bulusulur, Wonogiri. Di Kecamatan Wonogiri, tepatnya di Ponpes Al…

Lebih Lengkap

Gubernur Bengkulu Apresiasi LDII Bengkulu Terlibat dalam Rukyatul Hilal

Bengkulu(10/3).Bertempat di Mess Pemda Provinsi Bengkulu Pantai Panjang Kota Bengkulu, Tim Rukyatul Hilal DPW LDII Provinsi Bengkulu mengikuti Kegiatan Rukyatul Hilal, Ini adalah pertama kalinya Tim Rukyatul Hilal DPW LDII Bengkulu Mengikuti Kegiatan pada Minggu (10/3/2024). Tim Rukyatul Hilal yang baru saja mendapatkan pelatihan dari DPP LDII pada 27-28 Februari 2024 langsung berkontribusi dalam kegiatan…

Lebih Lengkap